Suap Eks Bupati Buru Selatan Rp400 Juta, Liem Sin Tiong Dijebloskan ke Lapas Ambon
JAKARTA, iNews.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjebloskan Liem Sin Tiong terpidana suap eks Bupati Buru Selatan Tagop Sudarsono Soulisa (TSS) sebesar Rp400 juta agar perusahaannya mendapat proyek di Kabupaten Buru Selatan. Terpidana Liem Sin Tiong alias Tiong dijebloskan ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Ambon. Kabag Pemberitaan KPK Ali [...]